Jumat, 29 Juli 2016

RE: [belajar-access] Query Union Error ketika tabel terkoneksi ke MySql

 

Sampeyan benar. Bila menggunakan link table, union lebih dari 2, akan muncul error.

Lebih baik di buat 2 union:
SELECT left([Week_Subc],5) From TblCultureProduction;
UNION
SELECT left([Week_Subc],5) From TblCultureIncoming

Terus, --All-- sebagai default value.

Atau, bisa juga model koneksi tutup. Bukan link tabel. Kalau yang ini, bisa digunakan walau lebih 2 Union.
Hasilnya, diletakkan di tabel temporer. Lalu, tabel temporer itu dijadikan recordsource combobox. (Dulu, saya sering menggunakan cara seperti ini).

Semoga bisa membantu dan memberi semangat.

Hariyanto (Surabaya)

--------------------------------------------
On Fri, 29/7/16, 'Cecep' cepwahyu@gmail.com [belajar-access] <belajar-access@yahoogroups.com> wrote:

Subject: RE: [belajar-access] Query Union Error ketika tabel terkoneksi ke MySql [1 Attachment]
To: belajar-access@yahoogroups.com
Date: Friday, 29 July, 2016, 2:24 PM


 



 


   
     

             
        [Attachment(s) from 'Cecep'
cepwahyu@gmail.com [belajar-access] included below]
       
     
      Setelah saya utak atik masih
mentok mas,Telampir contoh databasenya mas.
Barangkali ada alternatif lain agar bisa tetap jalan dengan
BE MySql.  RegardsCW    From:
belajar-access@yahoogroups.com
[mailto:belajar-access@yahoogroups.com]
Sent: 29 Juli 2016 11:08
To: belajar-access@yahoogroups.com
Subject: RE: [belajar-access] Query
Union Error ketika tabel terkoneksi ke
MySql    Prinsip UNION, menggabungkan
beberapa tabel menjadi satu query. Dia akan berjalan, bila
jumlah field yang dipilih sama antar semua tabel.

Select field1 from tabel1
union
select field21 from
tabel2
union
select field31
from tabel3

Maka, bila
field tabel1 akan diambil data lebih banyak, bisa diakali
begini

Select
field1,field2,field3,field4 from tabel1
union
select
field21,field21,field21,field21 from tabel2
union
select
field31,field31,field31,field31 from tabel3

Atau, bisa juga dibuat SQL per
satuan.
Select * from tabel1
select field21 from tabel2
select field31 from tabel3

hasilnya lalu dioleh sesuai kebutuhan (misal
disisir dengan nama tertentu).

Semoga bisa membantu dan memberi semangat.

Hariyanto (Surabaya)

--------------------------------------------
On Fri, 29/7/16, 'Cecep' cepwahyu@gmail.com
[belajar-access] <belajar-access@yahoogroups.com>
wrote:

Subject: RE:
[belajar-access] Query Union Error ketika tabel terkoneksi
ke MySql
To: belajar-access@yahoogroups.com
Date: Friday, 29 July, 2016, 10:40 AM


 









Mas Hariyanto terimakasih atas
responsnya,Combobox ini sy gunakan untuk
memfilter report dimana di comboboxnya akan
muncul pilihan
– All – supaya report
tampil semuanya dan pilihan
week_Subc supaya
report yg tampil sesuai week yg diinginkan,
nah kata – All – ini bukan dari sebuah
field tapi
langsung dibuat di
Querynya.Setelah saya utak atik masalah
muncul jika ada tambahan UNION SELECT yg kedua
(UNION
SELECT left([Week_Subc],5) From
TblCultureIncoming), jadi kalo bagian ini saya
hilangkan tidak terjadi error, padahal sy juga
memerlukan
data Week_Subc dari tabel ini.
 Apakah ini memang tidak
memungkinkan atau
bagaimana mas?  RegardCW  From:
belajar-access@yahoogroups.com
[mailto:belajar-access@yahoogroups.com]

Sent: 28 Juli 2016 20:13
To: belajar-access@yahoogroups.com
Subject: Re: [belajar-access] Query
Union Error ketika tabel terkoneksi ke
MySql    cepwahyu...,

Sepertinya ada masalah di
SQL-nya. Karena syarat penggunaan SQL, jumlah
fieldnya harus
sama.

Coba ganti seperti
ini:

SELECT
left(nama_field,5) From TblCultureProduction

UNION
SELECT
left([Week_Subc],5) From TblCultureProduction

UNION SELECT left([Week_Subc],5) From
TblCultureIncoming;

Semoga
bisa membantu dan
memberi semangat.

Hariyanto
(Surabaya)

--------------------------------------------
On Thu, 28/7/16, 'Cecep' cepwahyu@gmail.com
[belajar-access] <belajar-access@yahoogroups.com>
wrote:

Subject:
[belajar-access] Query
Union Error ketika tabel terkoneksi
ke
MySql

To: belajar-access@yahoogroups.com
Date: Thursday, 28 July, 2016, 4:00 PM


 









Dear access mania,  Saat ini sy sedang
melakukan
migrasi BE access ke
MySql dan
sudah berhasil tapi ada satu
masalah ketika
saya mencari
data pada combobox padahal
ketika masih pake
BE access tidak ada
masalah.Row Source pada
combobox
sbb:SELECT
"--
All -- " From
TblCultureProduction  UNION SELECT
left([Week_Subc],5) From
TblCultureProduction;
UNION SELECT
left([Week_Subc],5) From
TblCultureIncoming;  Jadi saya hanya akan
mengambil 5 karakter sebelah kiri saja.Nah
ketika BE sudah link ke
MySql
tiba2 ketika
combobox tadi sy klik muncul
error
sbb:
 Mohon
pencerahanya kira2 apa
masalahnya
ya?
 Best RegardsCW

__._,_.___

Posted by: hari yanto <har_i20002000@yahoo.com>
Reply via web post Reply to sender Reply to group Start a New Topic Messages in this topic (1)

Save time and get your email on the go with the Yahoo Mail app
Get the beautifully designed, lighting fast, and easy-to-use Yahoo Mail today. Now you can access all your inboxes (Gmail, Outlook, AOL and more) in one place. Never delete an email again with 1000GB of free cloud storage.

SPAM IS PROHIBITED

.

__,_._,___

Tidak ada komentar:

Posting Komentar