Kamis, 30 Agustus 2012

Bls: [belajar-access] Mengelompokkan data dokumen jaminan berdasarkan Nomor ADM yang sama [1 Attachment]

 
[Attachment(s) from Mas Uki included below]

Salam kenal p Ignatius,

Sedikit bagi pengalaman, untuk urusan sortir,pengelompokan,penjumlahan, dll memang bisa dilakukan melalui query, dan khusus untuk urusan pengelompokan data saya lebih suka menggunakan Pivot Table yang datanya dihasilkan dari query, proses cepat hasilnya bagus. Silakan anda coba tampilan PivotTable dan lakukan drag-drop dengan mudah, screenshot terlampir (jika tampilan kurang sesuai, silakan eksplorasi dengan drag-drop).
 


Best Regards,


Sukiono
PT. Kumala Kencana Cipta
www.kumalahome.com


Dari: ignatius sinaga <ignatiussinaga@yahoo.com>
Kepada: "belajar-access@yahoogroups.com" <belajar-access@yahoogroups.com>
Dikirim: Selasa, 28 Agustus 2012 18:31
Judul: [belajar-access] Mengelompokkan data dokumen jaminan berdasarkan Nomor ADM yang sama [1 Attachment]

 
Selamat sore rekan2 dan para master Access,
mohon bantuan solusi bagaimana caranya agar bisa mengelompokkan secara otomatis data dokumen jaminan berdasarkan nomor ADM yang sama seperti contoh terlampir.
bisakah kita membuat data spt terlampir dgn menggunakan query?

demikian, terima kasih banyak sebelumnya utk solusi yang akan diberikan.

salam,
-ignatius s. sinaga-





__._,_.___

Attachment(s) from Mas Uki

1 of 1 Photo(s)

Recent Activity:
SPAM IS PROHIBITED
.

__,_._,___

Tidak ada komentar:

Posting Komentar