Senin, 29 Oktober 2012

Bls: [belajar-access] Re: Penggabungan dari hasil Crostab Query??

 

Pak Hari,

Saya mencoba menanggapi, mudah-mudahan bisa membantu.
Agar nama rak tidak bersifat dinamis, maka saya tidak menggunakan crosstab query, tapi saya gunakan langsung nama rak sebagai nama field. 
Jadi ada dua tahap
Tahap 1 menghitung satu persatu tiap update rak, nilainya bisa Nol atau bukan nol, tergantung status updatenya. Saya cuma menggunakan fungsi IIF saja.
Tahap 2 menghitung total dari masing-masing rak tanpa kecuali (baik yang diupdate ataupun tidak)
Kelemahan sistem ini adalah, lebih lambat karena Access akan menghitung satu persatu setiap status rak.
Namun keuntungannya, kita tetap punya nama rak walaupun nilainya nol atau tidak ada update.
 
Farhan Holizain


Dari: HARI <hari_priatna@yahoo.co.id>
Kepada: belajar-access@yahoogroups.com
Dikirim: Senin, 29 Oktober 2012 16:02
Judul: [belajar-access] Re: Penggabungan dari hasil Crostab Query??


Dear MBA

sayangnya dari query crostab yang saya buat data bersifat dinamis (jumlah nama bisa bertambah dan Berubah2 tergantung dari berapa banyak rak yang terupdate)

jadi maksudnya dari hasil query pendataan scan, rak2 tersebut otomatis data tergabung menjadi satu kolom (tentunya ada pemisah munkin dengan tanda "/")

adakah cara yang lebih mudah??

regards



--- In belajar-access@yahoogroups.com, MBA <murid.belajaraccess@...> wrote:
>
> Maaf mas Hari.
> Ini maksudnya dikerjakan dengan Access atau dengan Excel ya. :)
>
> Misalnya saya asumsikan hasil crosstabnya diberi nama qry_Crosstab.
>
> kalau bentuknya seperti di bawah ini.
>
>
>
> query sbb:
>
>
>
>
> atau kalau bentuknya seperti ini.
>
>
>
> querynya sbb:
>
>
> Salam hangat dan jabat erat,
>
> MBA
>
>
>
>
>
>
> On 10/24/2012 16:05, HARI wrote:
> >
> > Dear para master excel
> >
> > mohon informasinya.
> > bagaimana caranya menggabungkan beberapa item dari hasil crosstab
> > Query dari beberapa kolom menjadi 1 kolom
> >
> > sebelumnya saya sudah coba menggunakan query crosstab untuk
> > Menampilkan item-item yang akan digabungkan
> >
> > tetapi masih belum tau caranya untuk penggabungan item teresbut
> > menjadi satu kolom
> >
> > contoh
> > __________________________________________________________
> > | Barcode Item | Rak1 | Rak2 | Rak3 | Hasil penggabungan |
> > ----------------------------------------------------------
> > | 312323213213 | W1 | W2 | | W1/W2 |
> > | 656546546454 | W1 | | W3 | W1/W2 |
> > | 656546546454 | W1 | W2 | W3 | W1/W2/W3 |
> >
> >
> >
> >
>




------------------------------------

SPAM IS PROHIBITEDYahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
    http://groups.yahoo.com/group/belajar-access/

<*> Your email settings:
    Individual Email | Traditional

<*> To change settings online go to:
    http://groups.yahoo.com/group/belajar-access/join
    (Yahoo! ID required)

<*> To change settings via email:
    belajar-access-digest@yahoogroups.com
    belajar-access-fullfeatured@yahoogroups.com

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
    belajar-access-unsubscribe@yahoogroups.com

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
    http://docs.yahoo.com/info/terms/



__._,_.___
Reply via web post Reply to sender Reply to group Start a New Topic Messages in this topic (7)
Recent Activity:
SPAM IS PROHIBITED
.

__,_._,___

Tidak ada komentar:

Posting Komentar