Selasa, 22 Mei 2012

Re: [belajar-access] Cari Data Field

 

Dear Mas Tio, saya kutip ya label di formnya:
 
"pertanyaan saya : Adakah sintax VBA nya, supaya input data dari User di tiap combo box, maka akan menempati di Table2. Contoh Bila User mengklik di combo box 1 dengan field1, maka semua record dari field1 akan menempati table2 di field pertama, yaitu dengan nama field: Nama1. Yaitu record : Kucing, Sapi, Cucakrawa akan menempati table2 di field Nama1. Kemudian bila User mengklik di combo box 2 dengan misalnya field 4, maka semua record field4 akan menempati di table2 di field Nama2, dst."
 
Pada kalimat yg saya garis bawahi, ada kejanggalan, "semua record field4 akan menempati di table2 di field Nama2" Mengapa dari field4 ke Nama2, tidak ke Nama4 ya?
 
Wassalaamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh,
Sofyan Efendi
http://imopi.wordpress.com/
----- Original Message -----
Sent: Tuesday, May 22, 2012 1:41 PM
Subject: [belajar-access] Cari Data Field [1 Attachment]



Salam Master Access.


Mau tanya nih,

Saya punya 3 combo box

Bila User mengklik field 2 di combo box 1 , maka seluruh record field 2 dari table1 akan menempati table2 di field pertama, dan bila User mengklik field 4 di combo box 2, maka seluruh record dari field 4
dari table1 akan menempati table2 difield kedua, dst. Jadi apapun yang dipilih oleh User, maka seluruh recordnya akan menempati table2 difield secara berurutan.

Ini sample databasenya :



Terima kasih sebelum dan sesudahnya, semoga Tuhan membalas.

Salam
Tio

__._,_.___
Recent Activity:
SPAM IS PROHIBITED
.

__,_._,___

Tidak ada komentar:

Posting Komentar