Sabtu, 07 April 2012

[belajar-access] Access Project (2)

 

Access Project (2)

Oleh: Haer Talib

Seperti diuraikan pada bagian 1 tulisan ini, Access Project terdiri dari perpaduan Microsoft Access (sebagai tool/Front End atau FE) dan Microsoft SQL Server (sebagai database/Back End atau BE). Koneksi dari Microsoft Access (FE) ke SQL Server (BE) "harus" menggunakan OLE DB. Jika anda menggunakan cara koneksi yang lain, misalnya ODBC, maka tidak disebut sebagai Access Project.

Dengan Access Project, object database yang disimpan di SQL Server akan tampak seperti object database yang terdapat pada Access sendiri. Anda bisa membuat object database dan memodifikasinya. Anda bisa memasukkan data dan mengeditnya secara langsung, sama seperti ketika Anda bekerja dengan database Access sendiri.

... selengkapnya lihat: http://www.rumahaccess.com/2012/04/access-project-2.html

Salam,

--


Haer Talib

RumahAccess Indonesia
Tempatnya Belajar Microsoft Access
Artikel | Forum | Milis | Download | Training | Links | Blog | Event



__._,_.___
Recent Activity:
SPAM IS PROHIBITED
.

__,_._,___

Tidak ada komentar:

Posting Komentar